TUGAS ESDH
Tugas Ekonomi Sumber Daya Hutan Medan, Mei 2021 POTENSI EKOWISATA HUTAN MERANTI KOTA BAR U Dosen Penanggungjawab: Dr. Agus Purwoko, S.Hut., M.Si. Disusun Oleh: Lili Permata Sari 191201122 HUT 4C PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2021 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kita panjatkan banyak nikmat yang Tuhan berikan, tetapi sedikit sekali yang kita ingat. Segala puji hanya layak untuk Tuhan atas segala berkat, rahmat, dan hidayah-Nya yang tiada terkira besarnya, sehingga saya dapat menyelesaikan tugas Ekonomi Sumber Daya Hutan yang berjudul “Potensi Ekowisata Hutan Meranti Kota Baru” ini. Dalam penyusunannya, saya mengucapkan terima kasih kepada Dosen Penanggung Jawab kami bapak Dr. Agus Purwoko, S.Hut., M.Si. yang telah memberikan dukungan, kasih, dan kepercayaan yang begitu besar. Dari sanalah, semua kesuksesan